Cerita ABG SMA, Noda Merah di Dalam Tenda
Sunday, March 25, 2018
4 Comments
Cerita ABG SMA, Noda Merah di Dalam Tenda | esokharinanti.com - Cerita ini merupakan cerita pertamaku di waktu masih sma atau biasa di bilang masa-masa ABG. Masa- masa abg memang tak terlepas dari kenangan baik maupun buruk yang sudah tercipta. Dan kali ini saya akan bercerita tentang pengalaman buruk di dalam tenda hingga menjadi noda yang membekas.
Semula berawal dari ajakan seorang temanku, dia ini di sekolah terkenal dengan sebutan bajay yang merupakan nama lapangan di kalangan para pecinta alam. Aku yang awalnya tak begitu mengetehui tentang keindahan alam akhirnya menjadi mengerti karena ajakan dari temanku ini. Meskipun aku bukan salah satu anggota pecinta alam di sekolah semasa SMA namun aku sering nogrong di sekretariat pecinta alam ini.
Liburan semester pun berakhir seperti kebiasaan yang lalu lalu aku tak langsung pulang ke rumah namun nongkrong terlebih dahulu di sekret PA. Selain di sekret PA biasanya aku sering berada di ruang osis, ada ataupun tak ada kegiatan biasanya aku ada di sana. Sebagai pengurus osis yang masih aktif jadi sering di sekolah sampai-sampai lupa kalau itu sudah menjelang malam untuk pulang kerumah. Loh ya kok malah bahas masalah osis kita lanjut lagi ke topik utama cerita dimasa masa ABG.
Kali ini berawal dari ajakan temanku di saat pulang sekolah masih nongkrong di sekret. Terlintas ide gila untuk berangkat ke kawah ijen tanpa pulang ke rumah dulu akhirnya kami berangkat menuju ke kawah ijen. Ini merupakan pengalamanku pertama kali mengunjungi kawah ijen yang sebelum sebelumnya belum pernah ke tempat ini. Perjalanan yang mengasikkan dengan berkostum setengah seragam sma kami berangkat. Di sepanjang perjalanan yang di bilang relatif dekat ini menyisakan banyak cerita seru hingga sampai di paltuding yang biasa merupakan tempat pendakian ke kawah ijen. Kamipun mendaki, namun tak sampai puncak hanya sampai pos penimbangan belerang kami kembali turun karena hari sudah beranjak sore pulangnya kami menyempatkan mampir ke air terjun blerang.
Sejak kejadian itu aku mulai sering traveling ke tempat-tempat wisata alam, meskipun aku tidak ikut organisasi pecinta alam aku bahkan lebih sering keluyuran traveling dari mereka yang ikut oraganisasi. Kini aku bukanlah seorang abg labil yang bingung menentukan tujuan, namun tujuan itu sudah aku buat menjadi sebuah keinginan untuk mengelilingi indonesia. Seiring berjalannya waktu kegiatan traveling ini menadi hobi diriku, semenjak kesukaanku terhadap traveling aku mulai membeli beberapa perlengkapan untuk menunjang kegiatan traveling seperti tas carrier, matras, kompor, nesting dan juga tendapun aku beli untuk melengkapi perlengkapanku.
Pada akhirnya ketika aku memiliki semua perlengkapan itu aku semakin gencar untuk melakukan perjalanan tidak melihat waktu kapan itu selama ada kesempatan ataupun ajakan aku selalu mengiyakannya. Meskipun aku ada agenda untuk rapat organisasi, rapat itu aku tunda atau aku tinggalkan demi melakukan perjalanan, pada saat itu memang aku masih aktif di organisasi.
Kali ini cerita perjalananku diwaktu sma tentang perjalananku pertama kali menggunakan tenda yang aku beli. Cerita ini perjalanan ini pun dilakukan setelah beberapa hari sebelumnya aku dan teman-temanku merencanakan untuk melakukan perjalanan camping di pantai. Setelah semua persiapan sudah matang akhirnya kamipun berangkat acara camping ini kami lakukan di saat libur sekolah karena kami masih seorang anak abg sma yang masih terikat dengan sekolah. Perjalanan menuju ke pantai pun tak memakan waktu yang lama karena memang jarak dari rumah menuju ke pantai dekat. Setibanya di pantai kamipun langsung mendirikan tenda dan memulai aktivitas camping ceria kami. Hari mulai beranjak malam dan hujanpun mulai turun akhirnya kami semua hanya berada di dalam tenda saja menunggu hujan segera reda.
Karena hujan tak kunjung reda dan perut kami sedah kelaparan, akhirnya kami memutuskan untuk memasak di dalam tenda. Kejadian memasak di dalam tenda ini menjadi tragedi buruk bagi aku karena dalam suasana keasikan memasak sambil bercanda tak sengaja salah satu dari kami menyenggol kompor yang sedang memasak hingga akhirnya terjatuh. Hal ini menyisakan noda di dalam tenda karena sebagian dari tenda terbakar terkena kompor yang masih menyala jatuh. Tenda baru harus ternodai juga karena kecerobohan kami.
Jadi bagi kalian yang ingin melakukan kegiatan camping ceria harus lebih hati-hati ya jangan meniru kami yang akhirnya harus menyesal karena noda tersebut.
Sekian dulu ya cerita abg sma, noda di dalam tenda, cerita ini hanya fiktif belaka, jika terdapat kesamaan tempat dan nama kami mohon maaf, sampai jumpa di cerita kami selanjutnya.
Cerita ABG SMA, Noda di Dalam Tenda (sumber:hipwee.com) |
Liburan semester pun berakhir seperti kebiasaan yang lalu lalu aku tak langsung pulang ke rumah namun nongkrong terlebih dahulu di sekret PA. Selain di sekret PA biasanya aku sering berada di ruang osis, ada ataupun tak ada kegiatan biasanya aku ada di sana. Sebagai pengurus osis yang masih aktif jadi sering di sekolah sampai-sampai lupa kalau itu sudah menjelang malam untuk pulang kerumah. Loh ya kok malah bahas masalah osis kita lanjut lagi ke topik utama cerita dimasa masa ABG.
Kali ini berawal dari ajakan temanku di saat pulang sekolah masih nongkrong di sekret. Terlintas ide gila untuk berangkat ke kawah ijen tanpa pulang ke rumah dulu akhirnya kami berangkat menuju ke kawah ijen. Ini merupakan pengalamanku pertama kali mengunjungi kawah ijen yang sebelum sebelumnya belum pernah ke tempat ini. Perjalanan yang mengasikkan dengan berkostum setengah seragam sma kami berangkat. Di sepanjang perjalanan yang di bilang relatif dekat ini menyisakan banyak cerita seru hingga sampai di paltuding yang biasa merupakan tempat pendakian ke kawah ijen. Kamipun mendaki, namun tak sampai puncak hanya sampai pos penimbangan belerang kami kembali turun karena hari sudah beranjak sore pulangnya kami menyempatkan mampir ke air terjun blerang.
Sejak kejadian itu aku mulai sering traveling ke tempat-tempat wisata alam, meskipun aku tidak ikut organisasi pecinta alam aku bahkan lebih sering keluyuran traveling dari mereka yang ikut oraganisasi. Kini aku bukanlah seorang abg labil yang bingung menentukan tujuan, namun tujuan itu sudah aku buat menjadi sebuah keinginan untuk mengelilingi indonesia. Seiring berjalannya waktu kegiatan traveling ini menadi hobi diriku, semenjak kesukaanku terhadap traveling aku mulai membeli beberapa perlengkapan untuk menunjang kegiatan traveling seperti tas carrier, matras, kompor, nesting dan juga tendapun aku beli untuk melengkapi perlengkapanku.
Pada akhirnya ketika aku memiliki semua perlengkapan itu aku semakin gencar untuk melakukan perjalanan tidak melihat waktu kapan itu selama ada kesempatan ataupun ajakan aku selalu mengiyakannya. Meskipun aku ada agenda untuk rapat organisasi, rapat itu aku tunda atau aku tinggalkan demi melakukan perjalanan, pada saat itu memang aku masih aktif di organisasi.
Kali ini cerita perjalananku diwaktu sma tentang perjalananku pertama kali menggunakan tenda yang aku beli. Cerita ini perjalanan ini pun dilakukan setelah beberapa hari sebelumnya aku dan teman-temanku merencanakan untuk melakukan perjalanan camping di pantai. Setelah semua persiapan sudah matang akhirnya kamipun berangkat acara camping ini kami lakukan di saat libur sekolah karena kami masih seorang anak abg sma yang masih terikat dengan sekolah. Perjalanan menuju ke pantai pun tak memakan waktu yang lama karena memang jarak dari rumah menuju ke pantai dekat. Setibanya di pantai kamipun langsung mendirikan tenda dan memulai aktivitas camping ceria kami. Hari mulai beranjak malam dan hujanpun mulai turun akhirnya kami semua hanya berada di dalam tenda saja menunggu hujan segera reda.
Karena hujan tak kunjung reda dan perut kami sedah kelaparan, akhirnya kami memutuskan untuk memasak di dalam tenda. Kejadian memasak di dalam tenda ini menjadi tragedi buruk bagi aku karena dalam suasana keasikan memasak sambil bercanda tak sengaja salah satu dari kami menyenggol kompor yang sedang memasak hingga akhirnya terjatuh. Hal ini menyisakan noda di dalam tenda karena sebagian dari tenda terbakar terkena kompor yang masih menyala jatuh. Tenda baru harus ternodai juga karena kecerobohan kami.
Jadi bagi kalian yang ingin melakukan kegiatan camping ceria harus lebih hati-hati ya jangan meniru kami yang akhirnya harus menyesal karena noda tersebut.
Sekian dulu ya cerita abg sma, noda di dalam tenda, cerita ini hanya fiktif belaka, jika terdapat kesamaan tempat dan nama kami mohon maaf, sampai jumpa di cerita kami selanjutnya.
Ya ampuuuuun, untung kalian nggak terbakar. Tapi ternyata hanya fiktif byuuuuh udh serius jua T_T
ReplyDeletewkwkkwwk jangan serius serius mbak bacanya
DeleteFiktif belaka,. Kirain ternoda karena apa? ternyata karena keasikan bercanda dan menyenggol kompor :)
ReplyDeleteHehehe iyya mas
Delete