Teluk Putri, The Favorite of Youth
Friday, March 2, 2018
6 Comments
Teluk Putri, The Favorite of Youth | esokharinanti.com - Teluk putri yang menawan ini masih berada dalam satu kawasan dengan pantai ngliyep. Lokasi teluk putri ini berhimpitan di sebelah kiri pantai ngliyep. Nak kali ini saya sok sok an pakai judul bahasa inggris, padahal ya ntar bahasnya pakai bahasa indonesia.
Untuk menuju ke teluk putri ini cukup mudah, anda tinggal mengarah ke selatan kota malang. Jika anda memulai perjalanan dari kota malang ikuti saja petunjuk arah menuju ke pantai ngliyep. melewati kawasan gadang terus ke kepanjen hingga dampai di donomulyo. Perjalanan menuju teluk putri ini lumayan jauh kurang lebih 65 km dari pusat kota malang dan membutuhkan waktu kira kira 3 jam perjalanan. Selama perjalanan anda akan disuguhkan pemandangan panorama alam khas malang selatan pegunungan batu kapur.
Letaknya yang hanya terhalang oleh bukit memudahkan kita untuk mengaksesnya dari pantai ngliyep. Untuk menuju teluk putri pantai ngliyep ini pengunjung cukup berjalan kesisi kiri, kemudian naik ke bukit yang tak terlalu tinggi. Selain itu sudah ada petnjuk yang jelas jika kalian ingin ke teluk putri ini jadi gak perlu bingung bingung.
Baca Juga : Pantai Ngliyep Perjalanan yang Tak Terduga
Memiliki sebutan sebagai teluk putri, karena di teluk ini dilapisi pasir putih yang sangat halus, bersih dan lembut seperti kulit para putri yang halus dan lembut. Teluk putri pantai ngliyep ini memiliki ketebalan pasir sekitar 40 cm jadi ketika di injak akan terasa seperti menginjak sofa. Memiliki hamparan pasir yang tidak luas tak kurang dari 100 meter saja. Namun nyaman untuk tempat menyepi. Karena itu lokasi ini menjadi tempat favorit bagi muda-mudi.
Telul putri ini di kelilingi tebing dan di pinggiran tebing pantai cukup teduh, karena dipayungi rindang-rindang pepohonan. Ini menjadikan suasana semakin romantis. Apalagi irama riak gelombang yang membentur tebing menambahkan eksotisme suasana teluk putri.
Baca Juga : Pantai Selok Pantai Sepi Nan Elok
Ombak di teluk putri ini cukup tenang tetapi terkadang juga bisa berubah menjadi ganas. Jadi karena itu tidak disarankan untuk berenang di kawasan teluk putri ini, jika ingin berbain air anda harus extra hati-hati. Selain itu juga tidak adanya penjaga pantai di teluk putri ini dan lokasinya yang sepi kecuali ketika weekend ramai, kewaspadaan anda lebih ditingkatkan lagi.
Fasilitas di teluk putri ini masih minim dengan fasilitas umum. Jika anda membutuhkan fasilitas umum seperti tolet, musholla, warung-warung ataupun penginapan anda bisa menggunakan fasilitas di pantai ngliyep karena memang di teluk putri memang masih belum tersedia.
Tips bagi kalian yang mau ke Teluk Putri
Panorama teluk putri |
Letaknya yang hanya terhalang oleh bukit memudahkan kita untuk mengaksesnya dari pantai ngliyep. Untuk menuju teluk putri pantai ngliyep ini pengunjung cukup berjalan kesisi kiri, kemudian naik ke bukit yang tak terlalu tinggi. Selain itu sudah ada petnjuk yang jelas jika kalian ingin ke teluk putri ini jadi gak perlu bingung bingung.
Baca Juga : Pantai Ngliyep Perjalanan yang Tak Terduga
Memiliki sebutan sebagai teluk putri, karena di teluk ini dilapisi pasir putih yang sangat halus, bersih dan lembut seperti kulit para putri yang halus dan lembut. Teluk putri pantai ngliyep ini memiliki ketebalan pasir sekitar 40 cm jadi ketika di injak akan terasa seperti menginjak sofa. Memiliki hamparan pasir yang tidak luas tak kurang dari 100 meter saja. Namun nyaman untuk tempat menyepi. Karena itu lokasi ini menjadi tempat favorit bagi muda-mudi.
Salah satu lokasi yang disukai muda-mudi |
Baca Juga : Pantai Selok Pantai Sepi Nan Elok
Ombak di teluk putri ini cukup tenang tetapi terkadang juga bisa berubah menjadi ganas. Jadi karena itu tidak disarankan untuk berenang di kawasan teluk putri ini, jika ingin berbain air anda harus extra hati-hati. Selain itu juga tidak adanya penjaga pantai di teluk putri ini dan lokasinya yang sepi kecuali ketika weekend ramai, kewaspadaan anda lebih ditingkatkan lagi.
Kumpul bersama kawan di teluk putri juga asyik |
Tips bagi kalian yang mau ke Teluk Putri
- Sebelum berangkat persiapkan semua kebutuhan dengan baik.
- Pastikan kondisi badan dalam keadaan prima.
- Lebih pas kalau ke Teluk Putri bersama pasangan.
- Kamera, jangan lupa untuk mengabadikan momen momen di Teluk Putri.
- Buanglah sampah pada tempatnya, kita sama sama jaga kebersihan Teluk Putri ya.
- Siapkan P3K, terutama bagi yang memiliki riwayat kesehatan.
- Sebelum berangkat jangan lupa berdoa.
Aku penasaran , treknya kesini gimana ya ? Apa kayak ke Kondang merak jalanannya 😂😂
ReplyDeleteBtw salam kenal
Kalau masalah treknya mudah dan dekat kok, jauh lebih enak ini dari kondang merak
Deletesalam kenal juga
wah pantai , teluk dan air yang membiru itu selalu bikin mau ke sana
ReplyDeleteSuasananya biki kangen hehehe
DeleteKeren view pantainya.
ReplyDeletePasirnya putih mirip dengan pantai2 di Gunung Kidul.
Iyya mas view nya memang mantap
Delete